Salah satu aspek penting dalam SPBE adalah penerapan sistem penghubung layanan pemerintah. Dalam penerapan sistem penghubung layanan pemerintah SPBE. tingkat kematangan indikator yang didapatkan Kabupaten Bantul pada tahun 2023 berada di tingkat kematangan level 3 dari 5 level yang diajukan. Hal ini menunjukkan adanya kebutuhan untuk meningkatkan implementasi SPLP secara lebih baik.
Komentar :
Komentar belum ditemukan.